Pj Wali Kota Pekanbaru Berdiskusi Dengan Awak Media Massa Kota Pekanbaru


PEKANBARU- Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru, Risnandar Mahiwa silaturahmi dengan sejumlah media massa yang melakukan peliputan di Pemerintah Kota Pekanbaru. Silaturahmi berlangsung di El Coffe Space, Senin (22/7/2024) sore.

Risnandar menyapa langsung awak media massa yang hadir dalam pertemuan itu. Ia didampingi Indra Pomi Nasution (Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru), Raja Hendra Saputra (Kadiskominfotiksan Kota Pekanbaru), Ingot Ahmad Hutasuhut (Asisten II Sekretariat Daerah Kota Pekanbaru) dan Iwan Simatupang (Inspektorat Pekanbaru).

Dirinya mengaku siap berdiskusi dengan awak media massa terkait permasalahan Kota Pekanbaru. Ia menegaskan bahwa tidak anti kritik terhadap permasalahan kota ini.

Ada sejumlah permasalahan kota saat ini yaitu jalan rusak, banjir hingga sampah. Ia menegaskan bahwa tidak anti kritik atas seluruh permasalahan itu.

"Saya tidak anti kritik, saya siap menjawab kritikan yang ada," terangnya dalam diskusi ini.

[Tonton Fullscreen]

Logo Pemkot

Pekanbaru.go.id

Portal Resmi Pemerintah Kota Pekanbaru Provinsi Riau

Video Lainnya

Tulis Komentar

[17/09/2024] Sekdako Pekanbaru Kembali Tegaskan Netralitas ASN Dalam Pilkada Serentak 2024 [17/09/2024] Pj Wali Kota Pekanbaru Hadiri Rakornas Tentang Kesiapan Kepala Daerah Jaga Netralitas ASN di Pilkada 2024 [17/09/2024] Masyarakat Pekanbaru Kini Bisa Akses Aplikasi Perumdam Tirta Siak untuk Bayar Tagihan [17/09/2024] Disdalduk KB Pekanbaru Maksimalkan Penanganan Stunting [17/09/2024] Pj Ketua TP PKK Pekanbaru Dampingi Pj Ketua TP PKK Riau Ajak Murid SD dan Balita di Posyandu Imunisasi Polio [13/09/2024] Kota Pekanbaru Bersama BPS Targetkan Pembangunan 1 Kelurahan Cantik Per Kecamatan