Pj Wali Kota Pekanbaru Hadiri Pembukaan Pekanbaru Bukit Barisan Fun Run 5K


PEKANBARU - Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru, Risnandar Mahiwa S.STP M.Si menghadiri sekaligus membuka Pekanbaru Bukit Barisan Fun Run 5K dalam rangka hari jadi Pekanbaru ke-240 dan Hut Kodam Bukit Barisan ke-74 yang dilaksanakan Jalan Gajah Mada, Ahad (16/6/2024) pagi.

Pembukaan Pekanbaru Bukit Barisan Fun Run 5K dalam rangka hari jadi Pekanbaru ke-240 dan Hut Kodam Bukit Barisan ke-74 oleh Pj Walikota Pekanbaru, Risnandar Mahiwa dihadiri Forkompimda Kota Pekanbaru, diantaranya Ketua DPRD Kota Pekanbaru, Muhammad Sabarudi ST, Kapolresta Pekanbaru, Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika SIK, Komandan Kodim 0301 Pekanbaru, Kolonel Inf Sri
Marantika Beruh S.Sos MI, Pol Kepala Kejaksaan Negeri Pekanbaru, Asep Sontani
Sunarya SH CN, Ketua Pengadilan Negeri Pekanbaru, Mashuri
Effendie SH MH, Kadis Pers Lanud Roesmin Nurjadin, Kol Adm Yuniar Budi Harto Fary SH, Danyon Komandan 462 Kopasgat, Letkol Pas Anang Kurniawan, Danyon Arhanud 13/Pby, Letkol Arh Budi Prasetya ST.

Komandan Korem (Danrem) 031/Wira Bima, Brigjen TNI
Dany Rakca S.A.P M.Han, Kasrem 031/Wira Bima, Kolonel Kav. Eko Agus Nugroho SIP M.Si, Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru, Indra Pomi Nasution,
ST M.Si. beserta istri, Para Asisten, Staf Ahli, Para Kepala OPD, Kepala Bagian dan Camat di Lingkungan Pemerintah Kota Pekanbaru.

Selain itu, turut hadir pimpinan perusahaan, Sponsor, Organisasi
Masyarakat, dan tamu undangan lainnya.

[Tonton Fullscreen]

Logo Pemkot

Pekanbaru.go.id

Portal Resmi Pemerintah Kota Pekanbaru Provinsi Riau

Video Lainnya

Tulis Komentar

[22/07/2025] Wali Kota Pekanbaru Apresiasi Peran Dishub dalam Uji Coba Program Srikandi di CFD [22/07/2025] Kadispora Pekanbaru Buka Turnamen Basket Riau 3 on 3 Selasar Cup 2025 [22/07/2025] Sidak ke Taman Kota, Wali Kota Pekanbaru Ingatkan Remaja Jaga Adab dan Norma [22/07/2025] Tekan Aksi Gepeng, Pemko Pekanbaru Tempatkan Petugas Jaga Simpang Jalan [22/07/2025] Wali Kota Pekanbaru Segera Siapkan Apel Siaga Antisipasi Kebakaran Hutan dan Lahan [21/07/2025] Wali Kota Pekanbaru Tanggapi Aduan THL RSD Madani Soal Dugaan Praktik Pungli